09 Februari 2009

GAJI PNS TAHUN 2009

PP No, 8 Tahun 2009
Inilah saat yang tunggu-tunggu hampir 100 % dari Pegawai Negeri Sipil di seluruh negeri ini, disaat harga-harga kebutuhan sehari-hari kian naik Kabar kenaikan gaji PNS ini bagaikan seteguk air membasahi kerongkongan yang sedang kering. Sungguh bahagianya hati ini, berarti aku tidak begitu repot lagi mengatur keuanganku. Meskipun hanya 15% saja kenaikan gaji ini, tapi ini sungguh berarti bagiku.
Mungkin bagi sebagian guru yang sudah bersertifikat hal ini tidak begitu menggembirakan, tapi bagiku ini sungguh menggembirakan dan membahagiakan.
Dalam rangka meningkatkan daya guna dan hasil guna serta kesejahteraan Pegawai Negeri Sipil sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2008 tentang Perubahan Kesepuluh Atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil. Berdasarkan pertimbangan tersebut, maka Pemerintah menetapkan Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2009 tentang Perubahan Kesebelas Atas Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil.
Lampiran PP Nomor 10 Tahun 2009 berupa tabel Gaji Pokok, download.
Dengan kenaikan gaji PNS ini saya berharap semua PNS bisa lebih memaksimalkan kerjanya dan mengubah Image bahwa selama ini banyak PNS yang asal masuk kerja saja.

17 komentar:

  1. thanks ya ummi atas infonya tntg lampiran PP no 8 thn 2009, moga sukses selalu!
    Adi (Kalsel-Kab.HSU)email: adum_82@yahoo.co.id

    BalasHapus
  2. Mudah²an Pemerintah gak berhutang utk menaikkan gaji thn ini.

    BalasHapus
  3. setuju.....aku juga seneng banget neh gaji kita baakalan naek.. ya tunggu rapelannya....

    BalasHapus
  4. thx...mbak, infonya bener2 T-O-P B-G-T

    BalasHapus
  5. Ikut senang juga mendengarnya, walapun aku gak termasuk PNS, salam sukses untuk semua.

    BalasHapus
  6. wah mudah-mudahan cepet cair deh...

    BalasHapus
  7. Alhamdulillah doa kita semua terkabul. pemerintah mudah2an tidak hanya menjelang Pemilu saja berbaik hati.lepas dari itu marilah kita tingkatkan kinerja kita sebagai konsekuensi hak yang kita terima. maju terus pahlawan pencetak insan cendekia.

    BalasHapus
  8. Judul disana masih salah..., PP yang mengatur kenaikan gaji itu PP No.8/2009, BUKAN PP No.10/2009... Mohon diralat, biar gak rancu

    BalasHapus
  9. wah senangnya jadi PNS :D

    BalasHapus
  10. Askum da..Sebaik2nya org adlh yg bs sll bersyukur...

    Fr; prayitno
    EPSON MALAYSIA
    koncomu dik cilik..
    'yen pengin ngerti ak... Type aja di google search!!!
    klowor78

    Wassalam

    BalasHapus
  11. Gimana adakah aturan yang baku untuk cpns mendapatkan gaji 13,kalo gaji baru dibayar juli padahal terhitung juni karna keterlambatan administrasi

    BalasHapus
  12. Gmana adakah aturan baku cpns untuk bisa mendapatkan gaji awal terhitung spmt tgl boleh dibayarkan menurut spmt???

    BalasHapus
  13. SELAMAT YA...
    makan tuh gaji! biar kalian makin gendut2.. saya bingung sama pegawai para pegawai negeri, tetutama para aparat pemerintahan yg masih minta naik gaji terus, sementara kalian kerja jam 3 siang (paling lambat) sudah pulang, fasilitas lengkap, asuransi, pensiun, kematian, perumahan, pendidikan, belum lagi adanya kesempatan memperkaya diri dengan sistem birokrasi yg dibuat2 dan tunjangan jabatan yang gak masuk akal... sementara kerja kalaian untuk melayani masyarakat bisa dikatakan lintah... padahal kalian digaji dari kami-kami pegawai swasta dan wirawasta yg harus kerja dengan pagi sampai malam dan dipotong pajak penghasilannya untuk makan dan perut kalian.. Sekali lagi selamat gan!

    BalasHapus
  14. dear semuanya,sy ingin bercerita sedikit tentang saya . berawal sewaktu saya masih kuliah saya tidak pernah mencita-citakan menjadi pns, (pergi pagi pulang soreharus absen kadang sudah tidak ada waktu untuk mendidik anak dan mengayomi keluarga?karena jam kerja yg sudah terlalu full)atau bekerja pada perusahaan besar,sampai tamat kuliah saya mulai mencari pekerjaan mulai dari pulau sumatera sampai pulaU JAWA , sudah terasa apa yang dinamakan dengan mencari kerja, setiap persinggahan saya , title atau ijazah juga ipk setiap perusahaan hanya menghargai paling tinggi 950rb per bulan bahkan ada yg menghargai 200rb. seiring dengan waktu keluarga saya pun ada yg terkena musibah. akhirnya saya pulang kampung dan mulai mencari kerja di kampung saya, dan hasilnya sama seperti selama ini maklum hidup saya perbulan mungkin hanya hidup dgn pas-pas an shg terbetik hati saya utk memulai usaha , usaha pertama yg saya jalani, adl jualan bensin eceran di pinggir jln (silahkan tertawa), dgn modal yg tak lebih dr 150rb. berjln dgn wkt hasil tersebut mulai saya kembangkan utk buka usaha baru yaitu berjualan pulsa tanpa meninggalkan usaha yg pertama, hasil dr usaha tersebut saya kumpulkan sedikit-demi sedikit dan saya muai membuka usaha yg ketiga yaitu server pulsa,sukses dr server pulsa saya pun mulai mengembangkan lagi membuka usaha warnet alhamdulillah penghasilan saya saat ini perbulan minimal 150jt. dan semua usaha tersebut sampai detik ini tidak ada yg saya tinggalkan bahkan saya menghandle sendiri tanpa karyawan . singkat kata dr usaha usaha yg pernah saya jalani tersebut sangat lah banyak cobaan dan persaingan tapi saya hanya mempunyai satu kata kunci yaitu setiap segala sesuatu pasti ada jln keluarnya . mungkin utk saat ini saya akan mengembangkan usaha lagi dan masih dlm roses pemikiran saya. bagi teman-teman yg mau sharing melalui tlp/sms no saya 085758516789 semangatttt

    BalasHapus
  15. Mudah2an kenaikan gaji di imbangi dengan kualitas layanan publik, dan kualitas disiplin PNS

    BalasHapus
  16. Job Feed Aggregator :terimakasih umi atas artikelnya, sungguh sangat insporatif sekali General Forum Discussion

    salam

    Indonesia News Aggregator

    BalasHapus



Terima kasih atas komentarnya